books

Nonfiction
20th Century
Theory

Books like Revolusi Yang Dikhianati: Sebab sebab kebangkrutan Uni Soviet

Revolusi Yang Dikhianati: Sebab sebab kebangkrutan Uni Soviet

2010Leon Trotsky

4.6/5

BUKU ini memuat karya historis yang menyediakan analisa tajam mengenai penyebab kebangkrutan Uni Soviet. Leon Trotsky sebagai penulis memang dikenal sebagai pemikir Marxis yang tajam dan pemimpin Revolusi Oktober 1917 yang mendirikan Uni Soviet, lalu memimpin perjuangan melawan birokratisasi Stalin. Karya ini ditulis ketika Trotsky dalam pengasingan di Norwegia pada 1936 dan telah diakui sebagai salah satu karya paling bersejarah dalam pemikiran Marxisme. Ted Sprague, editor buku ini untuk edisi bahasa Indonesia menulis begini, membaca buku ini harus dilihat sebagai satu kesatuan dengan karya-karya Leon Trotskty lainnya, dan perjuangan politiknya. Karena tidak seperti akademisi yang hanya menulis untuk menuangkan gagasan semata, Trotsky selalu menulis untuk tujuan politik. Karya Trotsky ialah perspektif untuk aksi politik. Analisis Trotsky mengenai Stalinisme dari sudut pandang Marxis yang tertuang pada buku ini sangat brilian dan belum pernah direvisi pemikir lain, apalagi diganti. Justru 60 tahun kemudian, analisis Trotsky terbukti benar oleh sejarah.
Picture of a book: Revolusi Yang Dikhianati: Sebab sebab kebangkrutan Uni Soviet

Filter by:

Cross-category suggestions

Filter by:

Filter by:

Filter by:

Filter by:

Filter by:

Filter by:

Filter by: